@east2west_property Nyari hunian premium yang nyaman & PET-FRIENDLY? Ini dia! ????✨ Nggak heran Elevee Residences jadi incaran! Desain eksklusif dari Broadway Malyan, arsitek kelas dunia. Apartemen ini dikelilingi forest park, plus fitur modern yang bikin hidup makin nyaman. ???????? Yang paling seru? Hewan kesayangan juga happy tinggal di sini! ???????? Bisa bebas bermain & eksplorasi tanpa batas! Soal lokasi? Strategis banget! ???? Dekat ke UPH, Binus, Prasetiya Mulya, & Pahoa ????️ Kuliner & hiburan lengkap di Mall Alam Sutera, Flavor Bliss, Living World, AEON Mall & IKEA Unit terbatas! Yuk ngobrol lebih lanjut sebelum kehabisan! ???????? #EleVeeVideoContest #eleveebyalamsutera @elevee.official #luxuryliving #propertyinvestment #realestateindonesia #alamsutera #eleveeresidences #futureinvestment #petfriendlyhome #apartemenmewah #hunianpremium #carirumah #rumahbsd #agenrumahbsd #propertibsd #bsdcity #agenpropertybsd #east2westproperty #GrowingTogether #ThrivingWithInnovation #HeartfeltService ♬ suara asli - Agen Properti BSD Serpong
East2West Property News - Tren baru mulai terlihat di kalangan anak muda. Generasi Z, yang selama ini dikenal lebih doyan nongkrong dan ngonten, ternyata mulai melirik investasi properti sejak usia 20-an. Beberapa bahkan sudah punya rumah sendiri sebelum usia 25 tahun. Kenapa ya bisa begitu?
Simak 5 alasan kenapa Gen Z makin tertarik punya properti lebih cepat:
Gen Z tumbuh di era digital, di mana akses informasi soal investasi dan finansial sangat mudah. Banyak yang mulai belajar dari YouTube, TikTok, hingga podcast soal cara mengatur uang, termasuk pentingnya punya aset jangka panjang seperti properti.
Harga properti nggak pernah turun. Ini bikin Gen Z berpikir realistis: kalau nunggu mapan dulu, bisa-bisa harga rumah makin nggak terjangkau. Maka dari itu, banyak yang memilih beli rumah kecil dulu sebagai langkah awal.
Program KPR makin fleksibel. Ada yang DP-nya cuma 1%, cicilan ringan, bahkan promo bunga 0% di tahun pertama. Ini jadi solusi bagi anak muda yang penghasilannya belum besar, tapi sudah ingin punya hunian sendiri.
Sejak pandemi, bekerja dari rumah jadi hal yang umum. Gen Z pun banyak yang ingin rumah nyaman untuk kerja, istirahat, sekaligus bikin konten. Rumah bukan cuma tempat tinggal, tapi juga bagian dari lifestyle.
Melihat teman-teman di media sosial pamer rumah baru, room tour, atau renovasi kecil-kecilan, bikin Gen Z jadi ikutan pengen. Tren ini jadi pemicu positif buat lebih cepat ambil keputusan punya properti sendiri.
Mulai Dari Sekarang, Jangan Nunggu Nanti
Punya rumah bukan mimpi. Dengan strategi yang tepat dan partner yang terpercaya, kamu bisa wujudkan rumah pertama dari sekarang.
East2West Property siap bantu kamu temukan rumah yang cocok—baik dari sisi harga, lokasi, maupun program pembiayaan. Hubungi East2West Property sekarang dan mulai langkah pertamamu di dunia properti!
Sumber: East2West Property